Rufus terbaru 2016 versi 2.9 build 900 merupakan sebuah software ringan dan gratis yang bisa anda gunakan untuk format flashdisk atau flashdrive serta memiliki kemampuan untuk membuat bootable drive dengan mudah dan cepat, aplikasi rufus memberikan pilihan standar dan pilihan advanced yang bisa anda pilih sesuai dengan preferensi dan tingkat keahlian yang anda miliki.
Tool kecil ini dibuat sesederhana mungkin dengan tampilan yang userfriendly yang mirip dengan format jendela yang bisa anda temukan pada build-in windows fitur, tentunya hal itu akan memudahkan anda memahami semua fungsi dan fitur yang ditawarkan karena kita sudah terbiasa dengan jendela Windows yang sering kita gunakan.
Fitur Rufus terbaru 2016
menggunakan Rufus terbaru yang saya share ini, anda bisa menentukan sendiri perangkat USB flashdisk yang akan di buat bootable drive, skema partisi dan system target, jenis file system yang akan digunakan seperti FAT32, NTFS, UDF, exFAT, ukuran cluster dan label volume.
Basic formatting yang disediakan memungkinkan anda untuk memerikasa blok yang buruk atau rusak pada perangkat flashdisk, memilih sendiri tipe algoritma tersedia 1 sampai 4 pass, selain itu anda juga bisa mengatur proses format yang cepat, membuat extended label pada icon yang dipilih serta membuat bootabel disk dengan menggunakan file ISO sebagai souce file bahkan anda bisa membuat bootable flashdisk dengan cepat dan mudah untuk OS Windows dan OS lainnya menggunakan image ISO.
Fitur Advanced Tweak yang disediakan oleh Rufus terbaru versi 2.9.900 juga mampu membuat daftar pasti non-flash dan unpartitioned USB flashdisk, menambahkan perbaikan pada BIOS yang sudah usang pada partisi tambahan serta anda bisa menggunakan Rusfus MBR dengan ID Bios yang dipilih.
What’s News in Rufus 2.9 Final
§ Add a cheat mode to zero a device (Alt-Z)
§ Fix dual BIOS/UEFI mode not being disabled once enabled (Alt-E)
§ Fix a crash when Syslinux downloaded files are modified by a firewall
§ Fix FAT32 not being disabled for Windows ISOs in BIOS/CSM mode
§ Additional translation updates
Program Rufus akan mencatat setiap kegiatan pada panel terpisah dan bisa anda simpan menjadi file LOG, program juga hanya membutuhkan sumberdaya yang rendah sehingga tak akan memberatkan system anda serta tak ditemukan kasus yang membuat Windows macet atau hang dalam pengujian sehingga Rufus terbaru ini adalah program yang bisa menjadi solusi tepat untuk format dan membuat bootable drive.
Disini anda bisa download Rufus Terbaru 2.9 build 900 gratis, disini juga telah saya sediakan versi portable yang bisa anda gunakan secara langsung tanpa perlu diinstall terlebih dahulu.
Advertisement