-->

Animasi Kimia: Materi Struktur Atom dan Sistem Periodik (II)

- 12:30

Standar Kompetensi

1. Memahami struktur atom untuk meramalkan sifat-sifat periodik unsur, struktur molekul, dan sifat sifat senyawa.

Kompetensi Dasar

1.1 Menjelaskan teori atom Bohr dan mekanika kuantum untuk menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital serta menentukan letak unsur dalam tabel periodik.

Indikator Materi Struktur Atom dan Sistem Periodik

  1. Menjelaskan teori atom mekanika kuantum.
  2. Menentukan bilangan kuantum (kemungkinan elektron berada)
  3. Menggambarkan bentuk-bentuk orbital.
  4. Menjelaskan kulit dan sub kulit serta hubungannya dengan bilangan kuantum.
  5. Menggunakan prinsip aufbau, aturan Hund dan azas larangan Pauli untuk menuliskan konfigurasi elektron dan diagram orbital.
  6. Menghubungkan konfigurasi elektron suatu unsur dengan letaknya dalam sistem periodik

Apa saja yang disajikan di sini?

Beberapa sub pokok materi yang disajikan melalui media flash ini adalah sebagai berikut:
  1. Teori Atom Mekanika Kuantum
  2. Bilangan Kuantum
  3. Bentuk Orbital
  4. Konfigurasi Elektron
  5. Sistem Periodik
Advertisement

 

Start typing and press Enter to search